Perkembangan teknologi yang semakin modern, turut mempengaruhi bagaimana cara kerja bisnis untuk memasarkan produk. Di era digital, hampir semua jenis produk dan jasa dipromosikan secara online atau melalui internet. Itu sebabnya, kini muncul jasa pasang iklan online atau jasa pasang iklan di media sosial yang sangat membantu para pebisnis memperkenalkan berbagai jenis produk dan jasanya.
Tanpa perlu keluar rumah, jasa bisnis online bisa berjalan efektif. Karena, semua mengandalkan jaringan internet atau secara online. Yang dibutuhkan tentunya adalah strategi pemasaran yang efektif, kreativitas, dan koneksi internet yang stabil. Selain itu, dapat juga dipertimbangkan memakai jasa periklanan atau agency marketing digital yang kini banyak diminati di industri bisnis online.
Baca juga : “Manfaatkan Press Release untuk Meningkatkan Brand Awareness”
Para pengusaha pun berlomba untuk membuat bisnis mereka semakin meningkat dan berkembang. Jika Anda adalah seorang pengusaha atau pebisnis tentu Anda akan mencari cara yang ampuh untuk meningkatkan bisnis online Anda agar lebih sukses.
Anda bisa memanfaatkan berbagai bentuk iklan yang menurutmu bisa maksimal dalam mempromosikan produkmu. Saat ini bukan hanya media cetak saja yang memberikan jasa iklan, tetapi di media online atau beberapa aplikasi pun menyediakan jasa iklan. Tentunya ini memberikan banyak jalan bagi Anda untuk mensukseskan bisnis onlinemu.
Sekarang, para pelaku bisnis online sering menggunakan jasa iklan di media sosial, media massa online dan aplikasi. Cukup dengan mempublikasikan produk, menjelaskan produk dan memberi kontak pelaku usaha, kita sudah berpeluang untuk mendapatkan calon konsumen. Namun apakah Anda sudah bisa memilih pasar online mana yang efektif untuk meningkatkan brand awareness ?
Pasar online dapat dikatakan sebagai media untuk Anda beriklan, entah itu di sebuah aplikasi atau fitur yang ada di dunia online. Anda juga bisa menggunakan iklan di aplikasi untuk keberhasilan produk Anda. Contohnya seperti facebook yang memiliki fitur marketplace dan instagram. Selain itu, beberapa aplikasi pun memberikan jasa iklan yang dihitung sesuai lokasi dan sasaran konsumen. Anda bisa menggunakan jasa iklan ini jika ingin lebih cepat meningkatkan bisnismu.
Ada banyak jenis iklan yang dapat Anda gunakan, seperti iklan budget rendah yang tampil di kanal atau posisi non premium, iklan dalam bentuk cerita atau postingan di aplikasi atau bahkan sebuah testimoni dalam bentuk artikel advertorial mirip berita. Tentunya setiap iklan yang Anda pilih akan memberikan pengaruh yang berbeda sesuai massa atau pengguna dari aplikasi tersebut.
Jika Anda sudah memiliki sebuah usaha dan menggunakan beberapa platform jual beli, tentunya itu tidak cukup untuk mengembangkan usaha Anda. Karena tidak semua orang berkumpul atau mencari produk hanya di satu website atau aplikasi. Sehingga sebagai pelaku usaha Anda pun harus pandai memilih iklan yang tepat. Juga jeli dan rutin untuk publikasi artikel lewat jasa press release di Doremindo Agency.
Semenjak pandemic Covid-19 berlangsung, banyak pebisnis konvensional yang berpindah menjadi pebisnis online. Ini dikarenakan bisnis online tidak terikat tempat dan waktu. Sehingga banyak yang menggunakan jasa iklan di berbagai media sosial sebagai lahan untuk mempromosikan produk dan mensukseskan bisnis secara cepat tanpa harus memikirkan faktor tempat.
Sasaran yang ditentukan setiap iklan tentunya berbeda tergantung dari market yang dibidik. Anda juga bisa memperhitungkan budget untuk iklan dan pendapatan yang akan Anda capai. Tak lupa, Anda juga harus menyiapkan foto produk dan keterangan semenarik mungkin tentang produk atau profil bisnis Anda agar iklan tersebut maksimal dan dapat menarik banyak massa.
Setelah membaca ini, Anda juga harus memastikan apakah iklan yang Anda pilih sudah berkualitas, efektif dan memberikan feedback yang baik kah? Karena setiap iklan yang Anda gunakan harus disesuaikan juga dengan produkmu, bagaimana jenis produk, sasaran dari produkmu, dan tidak lupa juga di kisaran usia berapa para konsumen?
Karena hal ini mempengaruhi bagaimana iklan itu berkembang dan dapat diterima publik. Namun jika Anda masih ragu, para penyedia jasa iklan yang sudah berpengalaman akan memberikan jasa konsultasi agar bisa mengetahui tentang apa sasaran dari produk/ jasa yang sedang Anda kembangkan. Tentunya juga bagi calon pemasang iklan, juga disarankan terbuka tentang gambaran estimasi budget iklan yang akan dialokasikan, karena budget iklan besar dan budget iklan kecil, tentu saja sangat mempengaruhi pilihan media mana saja yang bisa dipilih untuk pasang iklan.
Ingin mendapatkan jasa iklan bisnis dengan yang layanan berkualitas dan berpengalaman selama lebih dari satu dekade? Hubungi tim kami, Doremindo Agency (DO’A), via Chat Whatsapp: 0856-880-8066 atau email: marketing@doremindo.com. Kami siap membantu promosi bisnis Anda.